Selasa, 21 Juni 2016

Psiko Edukatif

Pengantar Bimbingan Psiko-Edukatif

Setiap peserta didik memiliki potensi untuk berkembang secara optimal

Setiap peserta didik adalah “unik” (prinsip perbedaan individu) kecerdasan, bakat, minat, kepribadian, kondisi fisik, latar belakang keluarga, lingkungan tempat tinggal, agama, tradisi, adat, dan budaya

Bimbingan psiko-edukatif merupakan upaya pemenuhan variasi kebutuhan pengembangan potensi peserta didik secara utuh dan optimal



Tujuan Bimbingan Psiko-Edukatif Tujuan umum Membantu peserta didik agar dapat mencapai kematangan, kemandirian, dan tugas-tugas perkembangannya yang mencakup aspek pribadi, sosial, dan belajar secara utuh dan optimal

Membantu dan melayani peserta didik agar mampu mengenali dan memahami diri sendiri. Mengenali lingkungan fisik dan sosial dalam beradaptasi serta penyesuaian pribadi. Membantu peserta didik agar berhasil menjalani masa peralihan dari lingkungan keluarga ke lingkungan sekolah. Mengembangkan potensi peserta didik yang memiliki keunggulan di berbagai bidang. Membantu peserta didik yang mengalami kesulitan dalam proses pembelajaran Membantu peserta didik mengatasi permasalahan pembelajaran baik di sekolah maupun di rumah pada tingkat yang belum membutuhkan layanan konselor atau profesi lain.

Buatlah rancangan layanan  untuk memberi bantuan penyelesaian masalah yang dihadapi peserta didik sebagai berikut: Robby, usia 11 tahun, peserta didik kelas 5 di SD Merdeka. Berdasarkan pengamatan guru kelas, Robby mengalami peningkatan prestasi belajar hampir di semua mata pelajaran semester satu kelas lima. Perubahan perilaku yang tampak adalah antusias tehadap  pelajaran semakin tinggi, Sayang terlihat beberapa kali terlibat perkelahian dengan teman sekelas maupun kelas lain. Penampilan sehari-hari juga kurang tertib dengan berpakaian tidak rapi,  Cuek dan beberapa kali terlambat datang ke sekolah

Terima Kasih Selesai