Rabu, 03 Agustus 2011

PENDIDIKAN KARAKTER BANGSA bersama Agus Warsono, SPd.MSi.

Kompetensi : Mengenal Proklamator
Sepanjang Indonesia merdelka hingga saat initak lepas dari Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus 1945. Dua tokoh Nusantara saat itu Ir. Soekarno dan Drs. Muhammad Hatta merupakan proklamator negara Indonesia tercinta ini.
Ir Soekarno dikenal dengan sebutan Bung Karno, dan Drs. Muhammad Hatta dikenal dengan sebutan Bung Hatta. "Bung" adalah panggilan sdapaan akrap kala perjuangan kemerdekaan . Sapaan ini menjadi akrab dikalangan pemuda. Begitu pula tokoh nasional ini menjadi akrab bersama rakyat . Karenanya ia pun disapa dengan sapaan "Bung !.
Duia tokoh ini berbeda pendidikan, Bung Karno menamatkan Sekolah Teknik Bandung (ITB) sedang Bung Hatta mengenyam pendidikan di Nederland (Belanda). Pendidikan Barat hampir sama dengan pendidikan di negeri Jajahan Belanda waktu itu. Dua tokoh ini sama-sama cerdas. Bung Hatta orang Padang, sedang Soekarno orang Surabaya (Orang tuanya di Blitar). Kedua tokoh ini memiliki perbedaan keunggulan. Bung Karno pandai berpidato dan padai memikat orang karena pidatonya. Sedang Bung hatta seorang yang tipe administratif. Ia sangat teliti, pekerja keras dan slalu memngerti apa-apa yang dikehendaki Bung Karno.
Teks proklamasi pun ditelitri dulu oleh Bung Hatta, karenanya pada teks asli ada coretan alat Bung Karno.
Bung Karno, dan Bung Hata disebut juga Dwi Tunggal era Kemerdekaan.